• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

Usai Dievakuasi, Suporter PSIS Dipaksa Lari 1 Kilometer

yan raditya

IndoForum Addict E
No. Urut
163658
Sejak
31 Jan 2012
Pesan
24.461
Nilai reaksi
72
Poin
48
geMF.jpg

Satu batalyon TNI 410 Banteng Raiders melakukan sweeping terhadap ribuan suporter PSIS Semarang yang masih terjebak di bentrok dengan warga Desa/Kecamatan Godong, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah.

Ratusan anggota TNI bersenjata lengkap melakukan sweeping kepada 2.000 lebih suporter PSIS yang terlibat bentrok. Para suporter itu dikumpulkan sebelum dievakuasi dengan pengawalan ketat anggota TNI dan Polda Jateng menuju Semarang.

Ribuan suporter itu dipaksa berjalan dan berlari sambil menuntun sepeda motor. Beberapa suporter sempat pingsan karena kelelahan dan kepanasan. Suporter yang tidak kuat berlari mendapat pukulan rotan dari petugas TNI yang mengawal.

Kapolda Jateng, Irjen Pol Didiek Sutomo Triwidodo, mengatakan, sebanyak 12 satuan setingkat kompi (SSK) bersama satu batalyon 410 Alugoro, Semarang, diterjunkan untuk melakukan evakuasi. Petugas sengaja mengarak suporter dan berlari sejauh satu kilometer untuk memberikan efek jera.

Didiek menyatakan, polisi masih melakukan penyelidikan untuk mengusut otak pelaku kerusuhan usai laga PSIS Semarang melawan Persipur Grobogan tersebut.
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.