• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

True Worshippers - All Things New

cinz_bunny

IndoForum Newbie F
No. Urut
26586
Sejak
24 Nov 2007
Pesan
10
Nilai reaksi
0
Poin
1


Sesuai dengan temanya, True Worshippers kali ini banyak membawakan lagu-lagu dengan pesan pengharapan dan beriman akan sesuatu yang baru untuk terjadi di negara Indonesia. Dengan penggarapan aransemen lagu yang lebih matang dan lirik yang kuat yang penuh persiapan menjadikan album ”All Things New” karya yang sangat berbeda dan menonjol. Beberapa lagu yang berirama cepat dan catchy seperti ’Yesus’, ’Sungguh Nyata’ adalah lagu-lagu yang mudah dinyanyikan dan dipastikan lagu-lagu ini akan dinyanyikan di banyak gereja. True Worshippers juga menyanyikan lagu-lagu worship baru dengan lirik yang sederhana namun kuat seperti ’Dalamnya KasihMu’ dan ’Terpujilah Nama Tuhan’. Selain itu, aransemen musik yang khas dengan sentuhan ethnik Indonesia juga tidak luput disuguhkan dalam lagu ’Kami Terima dan ’Pray For The Nation’. Kekuatan lagu-lagu di dalam album ini tidak perlu diragukan lagi karena ’All Things New’ mengusung lagu-lagu baru dengan pesan yang kuat dan powerful. All Things New akan dirilis dalam bentuk kaset, Songbook, CD, VCD, dan juga DVD yang dilengkapi dengan special features yaitu: minus 1, subtitle, foto clip dan juga behind the scene. Dengan dirilisnya album audio dan video ”All Things New” diharapkan dapat menjadi tolak ukur standar untuk dunia musik tidak hanya Kristen tapi juga sekuler di Indonesia.

True Worshippers adalah perpanjangan tangan dari Tim Praise & Worship Gereja Jakarta Praise Community Church yang dimulai dari sekelompok anak-anak muda dengan visi yang sama di tahun 1996. Dengan beban yang sama untuk menjadi terang dan membawa perubahan bagi bangsa-bangsa di seluruh dunia True Worshippers terus menulis lagu-lagu dan merilis album. Konser LIVE yang diadakan mereka dari tahun ke tahun menjadi acara yang paling dinantikan oleh dunia Kristen Indonesia. Selama 10 tahun perjalanan, mereka telah memproduksi 10 album (dengan dua judul diterbitkan dalam 2 bahasa) dan terus tidak berhenti memperbesar wilayah Tuhan kita melalui pujian penyembahan di Amerika Serikat, Kanada, Belanda, Hong Kong, Malaysia, Singapura, dan juga Indonesia. Lagu-lagu True Worshippers telah memasuki dunia musik internasional lewat itunes dan kerjasama dengan beberapa rumah produksi internasional.


DAFTAR LAGU

Yesus
Sungguh Nyata
Dalamnya Kasih-Mu
Kami Terima
Restore Us
Come and Worship Medley
Kemuliaan Bgai Tuhan
Terpujilah Nama Tuhan
Pray For The Nation
All Things New
Serukan Namanya
 
udah beli all things new lagunya semua bagus dan memberkati banget /no1
 
iya neh, saya juga lebih prefer all things new daripada captivated.
style nya lebih fresh & tidak membosankan, c'gratz true worshippers !!
 
waduh biasakan jgn membajak dunk....
>,,,,<
 
betul2, jangan membajak :D

btw, ini ada story behind All Things New, ditulis sm Arvid Gunardi (bassist), sm Sidney Mohede (vocal)

YESUS – The other song that I wrote was YESUS (lagu pertama). I initially bought the Green Day CD, and thought it would be cool if we could sing similar style song in church. Their songs were very catchy. So I went to my studio, picked up an electric guitar and start playing. Started humming melodies, and playing some chords. I quickly recorded the demo before I forgot, and gave the CD to Ucok and Sari. They loved it but there was something that was still needed to be done about the song. So sari called me up with a different melody for the verse and edited the lyrics to better suit the melody, which made the song much more catchy and easier to sing. I loved it much more than my original version. Kamsiah Sari!!

Restore Us – the song was written together as a band. Everyone chipped in with ideas. I was having a hard time trying to figure out what to play for that song, Rensis was there in the rehearsal studio and started giving me ideas on what to play; I tried it, and it sounded perfect! Thanks bro!

Pray For The Nation – this song was written a few years ago at home with my keyboard. Saya hampir 15 thn sekolah di luar, tapi Tuhan tetep taruh beban untuk Indonesia di hati saya sehingga saya mengambil keputusan untuk pulang. The bible promise us "If my people who are called by my name would humble themselves and pray and turn away from their wicked ways, I will hear from heaven and heal their land." That was so straight forward and seems to be such a simple instruction from God for our nation. If all Christians in Indonesia would all agree on that, I'm sure something miraculous would happen to our nation. I wrote the song in less than 15 mins, it's as if God was sitting next to me telling me what to write and play. I presented the song a few times to Sidney and Ucok (TW A&R) for our previous albums but they've all declined using the song, well I kept pushing year after year until they finally think it fit the theme well with this album.



By: Arvid Gunardi.

All Things New: Well, it started with the deadline.. hahaha, semua lagu udah masuk kecuali lagu tema (yg emang jatuhnya di pundak-ku.. haha). So I wanted to do the whole 'Angels and Airwaves' feel for the song.. so started with the rhythm loops on my Garageband and started making chord progressions with my guitar. Aku udah ada gambaran untuk lirik-nya, jadi yang aku cari adalah the 'feel' of the song.. and like every songwriter will tell you, biasa-nya melodi-nya akan lompat dengan sendiri-nya.. It was a pretty simple process sebenar-nya sih, aku record lagu-nya cuman pake laptop-ku di studio latihan-nya Arvid (the Joint) selagi anak2 yang lain latihan di dalam.. and I remember humming the melodies (anak2 pemusik dah tau deh, 'na-na-na'-ku kalo lagi bikin melody.. hehe.. and then tinggal di bedah2 dan penggabungan lirik dan melody aja.. Setelah itu aku tinggal kasih demo lagunya ke my very awesome friend Daniel Sigarlaki dan the rest is what you hear on the album

Restore Us: Seperti yang Arvid bilang, lagu ini memang di kerjain bareng waktu kita nge-jam di studio.. I think kita semua lagi ter-inspirasi dgn Israel Houghton, dan kepengen membuat lagu dengan 'groove' yang berbeda.. so we started in the key of 'E' (karena gampang ngocok-nya di akustik gitar.. hahaha).. and setelah kita rekam the 'main body' of the song (cuman berupa chord progression dan simple melodies), aku tinggal bawa pulang and work on the lyrics.. Hehe, secara gak sengaja kata2 'All things new' masuk di chorus-nya.. jadi bingung apa lagu ini jadi lagu tema ato enggak, tapi akhirnya aku memutuskan untuk membuat lagu tema (liat di atas .. hehe)

Come and Worship: Andre Hermanto (a great songwriter in my book!!) memberikan demo2 lagu2 yang telah iya tulis, beberapa dalam bentuk full song, dan beberapa masih sekedar melody.. ada satu lagu yang langsung 'catchy' di telinga saya.. tapi waktu itu di chorus-nya Andre memakai lirik 'Haleluya..'.. setelah kita setuju untuk saya yang nulis lirik-nya, akhirnya saya mengubah lirik di chorus dengan kata, 'Come and worship'... and I think it worked.. It's always great to be able to write on top of a great melody, and in case it was a wonderful collaboration with Andre..

By: Sidney Mohede.
 
mantaBB ni bro lagunya bagus2 banget..ikutan DL lagunya juga ya..
 
lagu trueworshiper yang terbaru apa ya...
uda lama ga ke visi, nih....
terakhir punya yg heart for u & glory to glory...
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.