• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

TDW Club - 5 Tips Untuk Tidur Malam Anda Nyenyak dan Pulas

TDWClub

IndoForum Beginner D
No. Urut
99343
Sejak
17 Jun 2010
Pesan
580
Nilai reaksi
1
Poin
18
5-Tips-Jitu-Untuk-Tidur-Malam-Anda-Menjadi-Nyenyak.jpg


Tidur akan lebih menyenangkan bila tidak ada yang mengganggu, menikmati tidur malam yang nikmat dan lelap, hal ini menjadi sangat penting bagi tubuh Anda, menikmati tujuh jam tidur malam Anda dapat membuat perbedaan yang penting bagi otak dan jantung Anda, bahkan bisa membuat Anda 3 tahun lebih muda.

Kurang tidur membuat secara mental kurang awas dan lebih letih, mendorong Anda makan lebih banyak, dan menempatkan Anda pada resiko yang lebih tinggi untuk mengalami kecelakaan.

Lelah bisa memperburuk keadaan, obat tidur memang bisa menjadi salah satu solusi karena obat tidur bekerja dalam jangka waktu singkat dengan cara menutup neuron-neuron , yang bila terlalu sering atau terlalu lama digunakan bisa membahayakan karena sifatnya yang adiktif, sebagai gantinya Anda bisa mencoba 5 tips ini untuk membantu diri Anda tertidur dengan nyenyaknya.

1. Ikuti jadwal
Jam biologis Anda bekerja paling baik ketika Anda masih bayi. Tubuh Anda terbangun pada jam yang sama setiap hari, baik ketika Anda mengalami hari yang berat , atau karena kegiatan lain. Cobalah untuk bangun di jam yang sama seperti Anda bangun pada hari biasa ketika Anda libur.

2. Ubahlah temperature kamar
Setting yang ideal adalah kamar yang gelap dan sejuk. Jika Anda kesulitan tidur, cobalah untuk melepaskan selapis pakaian (seperti kaus kaki) atau menurunkan thermostat

3. Makan dalam porsi kecil sebelum tidur
Makanlah makanan yang mengandung melatonin, suatu zat yang membantu meregulasi jam biologis Anda sperti oat, jagung manis, atau nasi. atau karbohidrat kompleks yang mengandung serotonin, seperti sayur mayur, atau anda bisa minum susu sebelum tidur

4. Hindari kafein dan latihan fisik ketika mendekati waktu tidur

5. Jangan membawa pekerjaan, komputer bahkan televise ketempat tidur.

Jadikan kamar tidur Anda khusus untuk tidur dan membuat Anda relax. Sehingga bangun bisa fit dan semangat untuk menjalani hari kerja Anda.

Anda dapat melihat yang artikel lainnya di:
TDW Club - 5 Tips Untuk Tidur Malam Anda Nyenyak dan Pulas
 
Dari 5 poin di atas, poin ke-3 dan ke-5 saya kagak bisa patuhi nih.
Di mana sebelum tidur gw makannya tuh banyak biar kenyang dan tidur nyenyak.
Gw minum susu setelah banyak tidur, bukan sebelum tidur.

Sedangkan komputer, kerjaan yang numpuk dan televisi benar2 di dekat kasur tidur.
 
4. Hindari kafein dan latihan fisik ketika mendekati waktu tidur

gw malah pulas banget kalo tidur abis latihan fisik / fitnes :D
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.