effie
IndoForum Staff Personnel
- No. Urut
- 601
- Sejak
- 17 Apr 2006
- Pesan
- 8.576
- Nilai reaksi
- 352
- Poin
- 83
[
Ukuran porsi: 5 orang
Bahan-bahan
Cara membuat

Ukuran porsi: 5 orang
Bahan-bahan
- 400 gram tepung terigu
- 1 sendok makan baking powder
- 1/2 sendok teh garam
- 2 butir kuning telur, kocok
- 125 cc minyak jagung
- 425 cc susu cair
- 2 butir putih telur, kocok hingga kaku
- 60 gram pecan, cincang
- 1 sendok makan vanili ekstrak
Cara membuat
- Campur tepung terigu, baking powder, dan garam, aduk rata, ayak, lalu sisihkan.
- Campur kuning telur, minyak jagung, dan susu cair, aduk hingga rata, lalu tuangkan sedikit-sedikit ke dalam campuran tepung tadi, aduk rata.
- Masukkan kocokan putih telur, aduk perlahan-lahan hingga rata, lalu tambahkan pecan dan vanili ekstrak, aduk sebentar hingga rata.
- Siapkan cetakan wafel, olesi dengan sedikit mentega, lalu tuang adonan secukupnya ke dalam cetakan, masak hingga matang, angkat, ulangi hingga semua bahan habis.
- Letakkan wafel di piring saji, tambahkan buah sesuai selera (stroberi, peach, dll.) dan whipped cream di atasnya, lalu sajikan.