• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

13 Pramusaji Warung Plus-plus di Gresik Terjaring Razia Malam Valentine

yan raditya

IndoForum Addict E
No. Urut
163658
Sejak
31 Jan 2012
Pesan
24.461
Nilai reaksi
72
Poin
48
jHzwv.jpg
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Gresik menangkap pramusaji yang menjaga warung plus-plus khusus di hari Valentine, Minggu (15/2/2015).

Razia selama malam Valentin dilakukan Satpol PP di Kota Gresik, seperti di Kecamatan Kebomas, Gresik, dan Manyar.

Dalam razia tersebut berhasil diamankan 13 penjaga warung plus-plus dari warung kopi. Rata-rata usia pramusaji tersebut masih 24 Tahun. Hasil pemeriksaan mereka bukan asal Gresik.

"Melihat dandananya, mereka tidak pramusaji biasa yang hanya menyiapkan kopi dan minuman biasanya. Pakaiannya ketat dan dadanannya juga modis," kata Agung Endro, Kasi Operasional Satpol PP Kabupaten Gresik.

Sebanyak 13 pramusaji ini ditangkap di warung-warung kopi sepanjang Jl Mayjend Sungkono, Kecamatan Kebomas yang buka 24 jam.

Begitu juga di Jl Raya Roomo, Desa Peganden dan Desa Pongangan, Kecamatan Manyar.
"Pramusaji cukup menyediakan tubuh seksi, kemudian melayani sambil bincang-bincang sama pengunjung. Dalam Kesempatan itu digunakan untuk transaksi dan hanya iseng pegang-pegang," kata Agung.
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.