• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

Unseen Love

Shald

IndoForum Beginner A
No. Urut
7252
Sejak
23 Sep 2006
Pesan
1.168
Nilai reaksi
99
Poin
48
UNSEEN LOVE
(Cinta Tak Terlihat)

Kenapa kita menutup mata ketika kita tidur?
Ketika kita menangis?
Ketika kita membayangkan?
Ini karena hal terindah di dunia tidak terlihat………

Ketika kita menemukan seseorang yang keunikannya sejalan dengan kita…..
Kita bergabung dengannya dan jatuh kedalam suatu keanehan serupa yang dinamakan Cinta………

Ada hal – hal yang tidak ingin kita lepaskan….
Orang – orang yang tidak ingin kita tinggalkan….
Tapi ingatlah….melepaskan BUKAN akhir dari dunia…….
Melainkan awal suatu kehidupan baru…..
Kebahagiaan ada untuk mereka yang menangis……..mereka yang tersakiti…..mereka yang telah mencari……dan mereka yang telah mencoba…..

Karena MEREKALAH yang bias menghargai betapa pentingnya orang yang telah menyentuh kehidupan mereka…..

Cinta yang Agung….
Adalah ketika kamu menitikan air mata dan MASIH peduli terhadapnya…..
Adalah ketika dia tidak memperdulikan dan kamu MASIH menunggunya dengan setia….
Adalah ketika dia mulai mencintai orang lain dan kamu MASIH bisa tersenyum….
Sembari Berkata “Aku Turut Berbahagia Untukmu”.

Apabila Cinta tidak berhasil….
BEBASKAN dirimu…..
Biarkan hatimu kembali melebarkan sayapnya dan terbang kealam bebas LAGI….
Ingatlah….bahwa kamu mungkin menemukan cinta dan kehilangannya……..
TAPI….ketika cinta itu mati…..kamu TIDAK perlu mati bersamanya…..

Orang terkuat BUKAN mereka yang selalu menang…..
MELAINKAN mereka yang tetap ketika mereka jatuh…..

Entah bagaimana….dalam perjalanan kehidupan, kamu belajar tentang dirimu sendiri…..
Dan menyadari bahwa penyesalan tidak seharusnya ada HANYALAH penghargaan abadi atas pilihan-pilihan kehidupan yang telah kamu buat…..

TEMAN SEJATI…..mengerti ketika kamu berkata “Aku Lupa”
Menunggu selamanya ketika kamu berkata “Tunggu Sebentar”
Tetap tinggal ketika kamu berkata “Tinggalkan Aku Sendiri”
Membuka pintu meski kamu BELUM mengetuk dan berkata “Bolehkah saya masuk?”

MENCINTAI……
BUKANlah bagaimana kamu melupakan….melainkan bagaimana kamu MEMAAFKAN….
BUKANlah bagaimana kamu mendengarkan melainkan bagaimana kamu MENGERTI…..
BUKANlah apa yang kamu liat…..melainkan apa yang kamu RASAKAN…..
BUKANlah bagaimana kamu melepaskan…..melainkan bagaimana kamu BERTAHAN…..

Lebih berbahaya mencucurkan air mata dalam hati…..dibandingkan menangis tersedu sedu….Air mata yang keluar dapat dihapus…….sementara air mata yang tersembunyi menggoreskan luka yang tidak akan pernah hilang…..

Dalam urusan cinta kita SANGAT JARANG menang…..
Tapi ketika cinta itu TULUS…meski kalah, kamu TETAP MENANG hanya karena kamu berbahagia…….dapat mencintai seseorang…LEBIH dari mencintai dirimu sendiri…..

Akan tiba saatnya dimana kamu harus berhenti mencintai seseorang BUKAN karena orang itu berhenti mencintai kita….MELAINKAN karena kita menyadari bahwa orang itu akan lebih berbahagia apabila kita melepaskan…

[Tetapi…] apabila kamu benar – benar mencintai seseorang, jangan lepaskan dia….
Jangan percaya melepaskan SELALU berarti kamu benar – benar mencintai MELAINKAN…BERJUANGLAH demi cintamu….
Itulah CINTA SEJATI

Lebih baik menunggu orang yang kamu inginkan
DARI PADA berjalan bersama orang yang tersedia.

Kadang kala orang yang kamu cintai adalah orang yang PALING menyakiti hatimu dan kadang kala, teman yang menangis bersamamu adalah Cinta yang tidak kamu sadari……
 
Woi!!! Punya GUE NIH!!!!! Curang ya!!! Kasih Credits buet gue dong /sob
 
ya nanti lah....kalo gw balik....btw kok jadi oot sih /sob /sob
 
bagus banget kaka...mirip sama kisah ku....:)
 
ada beberapa yang cocok.... cocok banget malah.... dan udah ngebuka pikiran gw...
 
wakkaak thread bagus kok awal2nya bertengkar sih reply nya :D

dah pernah baca

nice...
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.