• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

Pembagian Cabang Olahraga Ke Empat Klaster PON XX Papua!

Angela

IndoForum Addict A
No. Urut
88
Sejak
25 Mar 2006
Pesan
41.793
Nilai reaksi
23
Poin
0
Hello Agan & Sista yg budiman! Hehe.

Pembagian Cabang Olahraga Ke Empat Klaster PON XX Papua!


Siapa disini yg antusias menunggu penyelenggaraan PON XX Papua? Sama dong kayak gue. Gue sangat antusias menunggu ajang olahraga bergengsi di Indonesia ini dari tahun lalu. Ya, seperti yg kita ketahui PON XX Papua ini sempet ditunda setahun karena pandemi. Setelah melewati penantian yg Panjang, akhirnya PON XX Papua sudah diputuskan akan diselenggarakan pada tanggal 2-15 Oktober. Panitia Besar (PB) PON XX sudah menetapkan venue cabang olahraga (cabor) PON yg tersebar di Kabupaten Mimika, Merauke & Kabupaten/Kota Jayapura.

Empat letak yg akan jadi letak penyelenggaraan PON XX Papua, diantaranya adalah:

Quote:
1.Kota Jayapura

Mempertandingkan 15 cabang olahraga dengan 22 nomor disiplin

2.Kabupaten Jayapura

Mempertandingkan 14 cabang olahraga & 21 nomor disiplin

3.Mimika

Mempertandingkan 9 cabang olahraga & 12 nomor disiplin

4.Merauke

Mempertandingkan 9 cabang olahraga & 12 nomor disiplin


Pembagian venue cabor per klaster meliputi:

Quote:
1.Kabupaten Mimika, yaitu Terjun Payung, Aeromodeling, Terbang Layang, Atletik, Bola Basket, Biliar, Panjat Tebing, Futsal, Bola Tangan, Judo, & Tarung Derajat.

2.Kabupaten Merauke yaitu Bermotor, Catur, Wushu, Anggar, & Sepak Bola Putri

3.Kota Jayapura, yaitu Renang Perairan Terbuka, Angkat Besi, Angkat Berat, Binaraga, Softball, Voli Indoor, Voli Pasir, Canoeing, Rowing, Traditional Boat Race, Layar Taekwondo, Karate, Pencak Silat, Selam Laut, Sepak Takraw, Sepatu Roda, Sepak bola Putri, Tenis, Bulutangkis, & Tinju.

4.Kabupaten Jayapura, yaitu Gantole, Paralayang, Loncat Indah, Renang, Renang Artistik, Polo Air, Hoki Outdoor-Indoor, Baseball & Softball, Senam Aerobik, Senam Artistik, Senam Ritmik, Muaythai, Senam Kolam, Kempo, Rugby 7S, Menembak, Kriket, Sepak Bola, & Panahan.


Penasaran dengan PON XX Papua? Langsung aja cek link dibawah ini:

Quote:


Pembagian Cabang Olahraga Ke Empat Klaster PON XX Papua!
Kemarin 19:56
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.