• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

Mendapat Panggilan Telepon dari Pria Mabuk

facebookeb

IndoForum Senior A
No. Urut
210735
Sejak
9 Jan 2013
Pesan
7.471
Nilai reaksi
96
Poin
48
Seorang pemilik bar mengunci kedainya pada pukul 12 malam dan pulang ke rumah untuk tidur. Dia berada di tempat tidur dan mulai tidur dengan nyenyak ketika beberapa menit kemudian telepon berdering.

"Jam berapa anda buka di pagi hari?" Ia mendengar dengan jelas pertanyaan dari seorang pria di seberang yang nampak mabuk.

Pemilik ini sangat marah, ia membanting gagang telepon dan kembali ke tempat tidur. Beberapa menit kemudian ada panggilan telepon lain dan ia mendengar suara yang sama mengajukan pertanyaan yang sama.

"Dengar," pemilik bar berteriak, "tidak ada gunanya menanyakan kapan waktu saya buka karena saya tidak akan membiarkan seseorang dengan kondisi seperti anda masuk ke kedai saya!"

"Saya tidak ingin masuk," penelepon menyela, "Saya ingin keluar..."
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.