• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

Inspirasi untuk Ruang Kelas

littlenana

IndoForum Newbie F
No. Urut
291062
Sejak
27 Jan 2023
Pesan
2
Nilai reaksi
0
Poin
1
Apakah tata ruang atau dekorasi ruang kelas yang menyenangkan akan meningkatkan minat belajar siswa? Saya menemukan beberapa inspirasi untuk ruang kelas yang semoga berguna untuk para pengajar di Indonesia. Berikut salah satunya:

1. Ruang Kelas tema Belanja Sayur dan Buah Buahan :
Bermain peran adalah bagian penting untuk kelas anak usia dini hingga sekolah dasar. Anak-anak suka berpura-pura untuk copy and paste kejadian dalam kehidupan mereka sehari-hari. Salah satu contohnya adalah berbelanja. Letakkan dekorasi toko buah atau sayuran di ujung setiap ruang kelas untuk menarik minat belajar bersosialisasi anak dalam kehidupan sehari-hari.

2. Stasiun Investigasi Serangga
Untuk Guru kelas 1, Anda dapat menyiapkan dekorasi stasiun investigasi serangga ini di dalam ruang kelas Anda. Dekorasi ini sangat cocok untuk memulai mata pelajaran Sains tentang serangga. Tambahkan buku-buku dan foto-foto yang relevan, dan ciptakan interaksi serta respon anak-anak sewaktu belajar tentang hewan-hewan kecil.

3. Pojok Baca Pahlawan Super
Inspirasi ruang kelas yang satu ini adalah menciptakan atau mendekorasi pojok baca pahlawan super. Letakkan rak buku di ruang kelas anak yang dihiasi dengan tema Pahlawan Super seperti: Spiderman, Batman, Foto Pahlawan Indonesia dsb. Tarik minat baca anak dengan pojok baca yang berwarna-warni dan lucu. Untuk sumber dekorasi dapat dilihat di sini.

Temukan dan baca Inspirasi-inspirasi dekorasi untuk ruang kelas lainnya di sini.
Selamat mengajar!
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.