jennywijaya
IndoForum Newbie A
- No. Urut
- 288379
- Sejak
- 10 Nov 2020
- Pesan
- 318
- Nilai reaksi
- 1
- Poin
- 18

Bagi pemilik kulit wajah sensitif, ada baiknya untuk menggunakan micellar water yang non-alkohol sehingga akan lebih aman. Salah satu micellar water yang terkenal tanpa alkohol adalah produk-produk dari Nivea micellar water.
Sebenarnya ada banyak hal yang perlu diperhatikan saat memilih produk micellar water yang tepat dan sesuai dengan jenis kulit. Agar kulit tidak mudah berjerawat atau iritasi akibat produk yang tidak sesuai dengan kulit.
Micellar water merupakan kunci agar kulit wajah tidak mudah kusam dan menghindari kulit dari berbagai masalah. Manfaat ini baru bisa didapatkan jika produk micellar water yang digunakan cocok dengan kulit Anda.
Tips Memilih Micellar Water yang Tepat
Micellar water memang memiliki kelebihan dapat membersihkan wajah dengan baik sehingga wajah menjadi favorit banyak orang. kan tetapi, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat memilih produk micellar water agar cocok dengan kulit Anda. Apa saja? Simak selengkapnya berikut ini.
- Pilihlah Produk yang Bisa Membersihkan Wajah dengan Baik
- Pilih Micellar Water yang Mengandung Vitamin
Seperti misalnya vitamin A dan E yang bisa melindungi kulit dari radikal bebas, vitamin B yang dapat mengunci kelembapan kulit, atau vitamin C yang bisa membantu membuat warna kulit jadi lebih cerah dan rata.
- Pilih yang Sesuai dengan Tipe Kulit
Salah satunya adalah Nivea MicellAir Hydration. Micellar water dari Nivea ini tidak mengandung alkohol sedikit pun. Sehingga membuat pembersih wajah ini cocok dan aman sekali digunakan oleh Anda yang memiliki kulit sensitif.
Selain itu, Nivea micellar water yang satu ini mengandung hyaluronic acid yang disebut ampuh mengunci kelembapan kulit sehingga membuatnya terasa lebih kenyal. Ada pula ekstrak marine salt yang juga ampuh untuk melembapkan kulit wajah. Kandungan lainnya seperti golden algae yang bermanfaat untuk mengurangi tanda penuaan kulit seperti garis halus dan juga kerutan.
- Gunakan Produk yang Nyaman bagi Kulit
- Pilih yang Mudah Dibawa Bepergian
Jadi, Anda bisa memperhatikan 5 langkah di atas sebelum memilih micellar water yang akan digunakan. Ada banyak merek pembersih wajah di pasaran, salah satunya nivea micellar water yang memiliki produk tanpa kandungan alkohol sehingga cocok untuk Anda si pemilik kulit sensitif.