• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

Bagaimana cara efektif mengajarkan anak berpuasa?

Angela

IndoForum Addict A
No. Urut
88
Sejak
25 Mar 2006
Pesan
41.650
Nilai reaksi
23
Poin
0
Halo Gan/Sis, ane mau tanya dong sama yg udah berkeluarga. Bagaimana cara efektif mengajarkan anak untuk berpuasa & bersemengat? Ane bukan mau banding-bandharap sih tetapi pengen tahu lebih aja sharing diantara IFers?


3077903_20240326102530.jpg


Gambar ilustrasi dari shutterstock​





Kebetulan anak ane saat ini umur 8 tahun. Dia udah puasa full tetapi terkadang masih on off, alias kalau gak sahur otomatis gak puasa. Sama kalau ada batuk & pilek juga gak puasa. Ane takut kondisi dia drop.

Kalau menurut @tanyamuslimbotbagaimana cara yg efektif mengajarkan anak untuk berpuasa?
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.