Kopral Surip
IndoForum Newbie F
- No. Urut
- 156762
- Sejak
- 10 Nov 2011
- Pesan
- 3
- Nilai reaksi
- 0
- Poin
- 1
AKU INGIN SELALU INGIN MENJADI BAGIANMU
Ku dapatin hari hariku bersamamu
menjelajahi waktu dan ruang
menghilangkan semua batas asa
agar dapat kuletakan bintang di telapak tanganmu
yang akan menuntunmu pada cahaya kebahagiaan
ingin kusampaikan sejuta rasa
ingin ku gantikan semua laramu
merengkuhmu dalam dekapan hangat.....
seandainya........
Kalau bulan lesu di malammu
mentari akan redup di siangku
kalau bunga layu di tangkaiku
daun akan kuncup di rantingmu
kalau pulaumu merapat ke daratanku
hulumu akan mendekat ke muaraku
sekiranya.......
Kalau kau angin luka
akulah bukit pasir tempat kau
membaringkan lara
kalau aku ombak gundah
kaulah bukit pasir tempat aku menggulingkan gelisah
kalau tiba musim gairah
di manakah pula
angin dan ombak hendak bermanja?
Jikalau......
ada sebuah taman
biarlah aku menjadi bangku
dan kaulah itu serumpun bambu
tumbuh rindang meneduhiku
kalau ada sebuah danau
kaulah perahu kecil
yang berlabuh tenang di tambatanku
apabila tiba waktu senja
lembayung indah itu
kita yang mewarnakannya.
seperti pelangi yang di goreskan Tuhan...
ingin ku tarik dan ku bentuk menjadi namamu
hingga semua tahu
betapa aku mencintaimu
I Love You
Ku dapatin hari hariku bersamamu
menjelajahi waktu dan ruang
menghilangkan semua batas asa
agar dapat kuletakan bintang di telapak tanganmu
yang akan menuntunmu pada cahaya kebahagiaan
ingin kusampaikan sejuta rasa
ingin ku gantikan semua laramu
merengkuhmu dalam dekapan hangat.....
seandainya........
Kalau bulan lesu di malammu
mentari akan redup di siangku
kalau bunga layu di tangkaiku
daun akan kuncup di rantingmu
kalau pulaumu merapat ke daratanku
hulumu akan mendekat ke muaraku
sekiranya.......
Kalau kau angin luka
akulah bukit pasir tempat kau
membaringkan lara
kalau aku ombak gundah
kaulah bukit pasir tempat aku menggulingkan gelisah
kalau tiba musim gairah
di manakah pula
angin dan ombak hendak bermanja?
Jikalau......
ada sebuah taman
biarlah aku menjadi bangku
dan kaulah itu serumpun bambu
tumbuh rindang meneduhiku
kalau ada sebuah danau
kaulah perahu kecil
yang berlabuh tenang di tambatanku
apabila tiba waktu senja
lembayung indah itu
kita yang mewarnakannya.
seperti pelangi yang di goreskan Tuhan...
ingin ku tarik dan ku bentuk menjadi namamu
hingga semua tahu
betapa aku mencintaimu

