• Saat ini anda mengakses IndoForum sebagai tamu dimana anda tidak mempunyai akses penuh untuk melihat artikel dan diskusi yang hanya diperuntukkan bagi anggota IndoForum. Dengan bergabung maka anda akan memiliki akses penuh untuk melakukan tanya-jawab, mengirim pesan teks, mengikuti polling dan menggunakan feature-feature lainnya. Proses registrasi sangatlah cepat, mudah dan gratis.
    Silahkan daftar dan validasi email anda untuk dapat mengakses forum ini sepenuhnya sebagai anggota. Harap masukkan alamat email yang benar dan cek email anda setelah daftar untuk validasi.

20 November 2015

Staff

IndoForum Global Moderator
No. Urut
998
Sejak
8 Mei 2006
Pesan
1.351
Nilai reaksi
9
Poin
38
Ekonomi
Akhirnya Indonesia Bisa Ungguli Singapura..

Survei Price Waterhouse Coopers (PwC) terhadap 800 pimpinan perusahaan yang berlokasi di Asia Pasifik menempatkan Indonesia di posisi kedua terbaik setelah Tiongkok sebagai "hub" atau penghubung perdagangan dan investasi di kawasan tersebut. Lanjut baca.......​

Hasil Investasi BPJS Ketenagakerjaan Capai Rp 15 Triliun
Hasil investasi BPJS Ketenagakerjaan sudah mendekati target. Hingga Oktober 2015, hasil investasi BPJS Ketenagakerjaan telah mencapai 78 persen dari target yang ditetapkan sampai akhir tahun. Direktur Investasi BPJS Ketenagakerjaan Jeffry Haryadi menyebut hingga Oktober hasil investasi yang diraih telah mencapai Rp 15 triliun. Lanjut baca......​

Nasional
Setya Novanto Mengaku Ada Penawaran Saham oleh Bos Freeport

Ketua DPR Setya Novanto mengaku ada penawaran saham oleh Presiden Direktur PT Freeport Indonesia Maroef Sjamsoeddin. Penawaran saham itu terjadi saat dia bersama pengusaha minyak Riza Chalid menemui Maroef di sebuah hotel di kawasan Pacific Place, Jakarta, 8 Juni 2015. Lanjut baca........​

Daniel Sparringa Mengaku Disuruh Jero Wacik Bohong soal Penerimaan Uang
Mantan Staf Khusus Presiden bidang Komunikasi Politik pada era Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Daniel Sparringa, mengakui adanya pemberian rutin selama beberapa bulan dari mantan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Jero Wacik. Lanjut baca......​

Jateng & DIY
Copot Sepatu dan Memakai Caping, Gubernur Jateng Ganjar Pranowo Membajak Sawah di Klaten
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, turun ke sebuah sawah di Klaten, Rabu (18/11/2015) siang. Kedatangannya ke sana tidak sekadar menyapa para petani atau bahkan sekadar melihat sawah dari kejauhan. Ganjar tanpa canggung turun melepas sepatu lalu ke sawah yang saat itu dipenuhi air dan lumpur. Ganjar yang memakai batik warna hitam dan caping itu mengajarkan cara menanam padi memakai mesin penanam atau transplanter. Lanjut baca......​

Jawa Timur
Buruh Lumpuhkan Lalu Lintas Kota Pahlawan

Ribuan buruh dari berbagai daerah memasuki wilayah Surabaya. Mereka turun jalan berdemo menuju Gedung Grahadi Surabaya, Kamis (19/11/2015) sore. Saat ini, kondisi Surabaya lumpuh total karena buruh telah menguasai hampir semua ruas jalan. Lanjut baca.......​

Jawa Barat
Pengamen dan Anak Jalanan di Bandung Jadi Pengedar Serta Pengguna Psikotropika

Biasanya yang menggunakan dan mengedarkan ini pengamen, anak jalanan, dan lainnya. Makanya sekarang kami mulai mewaspadai peredaran psikotropika ini di Kota Bandung," ujar Kasatresnarkoba Polrestabes Bandung, Kompol Hermanto di Hotel Grand Permata, Jalan Lemah Neudeut, Kecamatan Sukasari, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (19/11/2015). Lanjut baca.......​
 
 URL Pendek:

| JAKARTA | BANDUNG | PEKANBARU | SURABAYA | SEMARANG |

Back
Atas.